Monthly Archives: Mei 2015

Masjid Ampel,Saksi Pendakwah di tanah Jawa (Bagian Pertama)

Bagi orang Surabaya dan sekitarnya pastilah tidak asing dengan salah satu sunan (wali) dari 9 (sembilan) sunan yang menjadi pendakwah di tanah Jawa. Pada umumnya mereka lebih dikenal dengan wali songo (sembilan wali). Nah, kalau Petualang ada waktu, cobalah menenggok salah satu peninggalan sunan di Surabaya yang ada di utara kota Surabaya. Peninggalan  tersebut tidak lain adalah sebuah masjid kuno Sunan Ampel atau Raden Rahmad, bisa disebut singkat Masjid Ampel. Sunan Ampel sendiri adalah putra dari Sunan Gresik (Maulana Malik Ibrahim) yang makamnya berada di tengah Kabupaten Gresik.

Masjid Ampel Surabaya

Masjid Ampel Surabaya

Sekitar plus minus 1 jam perjalanan dengan menggunakan kendaraan pribadi dari perbatasan Kabupaten Gresik atau Sidoarjo. Disebut masjid Ampel sendiri memang karena letak masjid dan makan tersebut di kelurahan Ampel, kota Surabaya. Yuk simak penelurusan Coretan Petualang mengambil spot spot Masjid Ampel. bacalagi

Serulingmas Banjarnegara, Kebun Binatang di Selamanik

Salah satu koleksi satwa kebun binatang seruling mas

Salah satu koleksi satwa kebun binatang seruling mas

Banyak yang percaya jika mengajarkan anak tentang binatang lebih baik tunjukkan langsung bagaimana bentuk dan sifat binatang tersebut dari pada harus menjelaskan secara detail dengan gambar. Salah satu yang bisa dilakukan oleh orang tua adalah membawa mereka menikmati kehidupan binatang tersebut di kebun Binatang. Dan hampir setiap kota atau propinsi memiliki kebun binatang sebagai tempat pendidikan anak. Baca Lagi